"Gambaran Industri Sawit Indonesia, Menjawab Asumsi Dengan Fakta dan Angka". Dalam Madani Insight Volume 1 ini, Madani Berkelanjutan menemukan empat poin penting, yakni antara Penambahan Lahan Sawit dan Konflik, Sawit dan Ekonomi Regional, Habis Karhutla, Timbullah Sawit, dan Sawit dan Kejadian Bencana.
DownloadRencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2020-2024 adalah tahapan terakhir dalam pencapaian visi Rencana Pembangunan Jangka Panjang (RPJPN) Indonesia 2005-2025. RPJMN yang diterbitkan setiap 5 tahun memetakan permasalahan yang sedang dihadapi dan merumuskan solusi melalui agenda pembangunan nasional prioritas yang akan diimplementasikan dalam kurun waktu 5 tahun mendatang.
Download